Perguruan Tinggi Pendamping

Simak video dibawah ini untuk penjelasan tentang Perguruan Tinggi Pendamping

 

Kriteria menjadi Perguruan Tinggi Pendamping

  1. Perguruan Tinggi dengan akreditasi institusi minimal B/Baik Sekali. Khusus untuk Poltek Negeri, minimal Baik, dengan minimal usia pendirian 15 tahun.
  2. Memiliki rekam jejak bekerja sama dengan DUDI dengan ruang lingkup minimal 5.
  3. Diprioritaskan yang pernah mendampingi atau membina SMK.
  4. Memiliki prodi yang searah/selaras dengan kompetensi keahlian yang dikembangkan di SMK.

 

Mendaftar Sekarang

Kembali ke Beranda
Share: